Alhamdulillah, tetap semangat kawan untuk belajar. Hampir satu minggu saya ditempat prakerin,dsini saya akan sedikit sharing ilmu yaitu tentang "Layer OSI",Semoga apa yang saya bagikan ini bermanfaat bagi teman-teman semua.... :)
1.Penjelasan Singkat Layer OSI
a.Aplication
Sebagai fungsionalitas antara aplikasi dan jaringan
Mengatur bagaimana Aplikasi dapat mengakses jaringan,yang kemudian dapat memberikan kesalahan-kesalahan dalam bentuk pesan
b.Presentation
Mentraslasikan data yang akan di tranmisikan oleh aplikasi ke dalam format yang dapat ditransmisikan melalui jaringan
c.Session
Mendefinisikan bagaimana koneksi dapat dibuat,dipelihara,atau dihilangkan.
d.Transport
Memecah data ke dalam paket-paket data serta memberikan nomor urut ke paket-paket sehingga dapat disusun kembali pada susunan sesuai dengan data yang diterima tadi.
Juga sebagai tanda bahwa data telah sukses di terima
e.Network
Mendefinisikan alamat-alamat IP dan membuat Header untuk paket-paket data yang kemudian melakukan rounting di internetworking menggunakan router dan layer OSI
f.Data Link
Menentukan bagaimana bit-bit data dikelompokkan menjadi format yang disebut frame
g.Physical
Mendefinisikan media jaringan,metode pesinnyalan,sinkronisasi bit,dan arsitektur jaringan (sepertinya Enthernet )
2. Protocol Lapisan OSI
3.Lapisan Layer OSI
Semoga bermanfaat dan membantu teman-teman dalam proses belajar...!!!!!!!!!
Terima Kasih Telah Mengunjungi Blog Saya :D